Malaysia Open 2021 Ditunda, Hafiz/Gloria Panaskan Mesin di Turnamen Simulasi Demi Lolos ke Olimpiade
– Malaysia Open 2021 resmi ditunda karena meningkatnya kasus Covid 19 di Malaysia. Penundaan itu membuat ganda campuran Indonesia khususnya Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja harus bekerja lebih ekstra untuk masuk ke peringkat delapan agar mendapatkan satu tiket Olimpiade Tokyo. Penentuan nasib Hafiz/Gloria bakal lolos Olimpiade…